terbaik.co.id – Di suatu tempat di luar sana, mungkin ada seseorang yang memiliki wajah seperti Anda.Secara singkat, doppelganger adalah duplikat dari seseorang. Meskipun sejauh ini hanya merupakan teori, namun kemungkinan bahwa di luar sana ada seseorang yang memiliki wajah seperti Anda bukanlah hal mustahil.Baru-baru ini, sebuah penelitian terbaru mengungkapkan bahwa doppelganger mungkin memiliki lebih banyak kesamaan dengan Anda.Penelitian yang dilakukan ini nampaknya cukup aneh namun bisa sedikit menguak misteri tentang doppelganger .